-SURAT UNTUK AYAHMU-
February 17, 2012 at 6:56pm
-SURAT UNTUK AYAHMU-
Hai Tuan yang Tampan
Yang empunya Putri Anggun Menawan
Tercantik di seluruh jagad raya
Terhebat di dalam alam semesta
Tahukah anda, Tuan
Aku merindu Putrimu
Sehari tanpanya bagaikan seminggu
Bisa lemah semangat hidupku ini
Aku tahu anda pernah muda
Pernah merasakan jatuh cinta
Bagaimana bila sedang rindu
Dan kekasih nun jauh disana
Tolonglah Tuan Baik Hati
Cepat pinta Putri Jelitamu kembali
Mohon sampaikan pada Putrimu
Aku disini sedang sakit rindu
Dan hanya dia yang mampu
Menyembuhkan kangenku yang hampir membunuhku
Tolonglah Tuan yang Tampan dan Baik Hati
Dengar pintaku, aku rindu Putrimu
(13 Februari 2012)
-YYAE-
Hai Tuan yang Tampan
Yang empunya Putri Anggun Menawan
Tercantik di seluruh jagad raya
Terhebat di dalam alam semesta
Tahukah anda, Tuan
Aku merindu Putrimu
Sehari tanpanya bagaikan seminggu
Bisa lemah semangat hidupku ini
Aku tahu anda pernah muda
Pernah merasakan jatuh cinta
Bagaimana bila sedang rindu
Dan kekasih nun jauh disana
Tolonglah Tuan Baik Hati
Cepat pinta Putri Jelitamu kembali
Mohon sampaikan pada Putrimu
Aku disini sedang sakit rindu
Dan hanya dia yang mampu
Menyembuhkan kangenku yang hampir membunuhku
Tolonglah Tuan yang Tampan dan Baik Hati
Dengar pintaku, aku rindu Putrimu
(13 Februari 2012)
-YYAE-
Tidak ada komentar:
Posting Komentar